Monday, March 7, 2011

Di Cina, Harga Obat Justru Turun

REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING-- China akan menurunkan harga patokan eceran 162 jenis obat dengan rata-rata 21 persen sejak 28 Maret, sebagai langkah untuk meringankan beban keuangan pasien, kata perencana utama ekonomi China dan pengatur harga, Senin.
Perubahan harga terutama mencakup antibiotik dan obat-obatan yang meningkatkan sirkulasi, yang sebagian besar digunakan dalam pengobatan infeksi dan penyakit kardiovaskuler, menurut sebuah pernyataan badan Pembangunan Nasional dan Komisi Reformasi

Read more ...

No comments:

Post a Comment